Arab Saudi Salurkan Ribuan Ton Air Zam-zam ke Masjid Nabawi Sepanjang Tahun 2024

Arab Saudi Salurkan Ribuan Ton Air Zam-zam ke Masjid Nabawi Sepanjang Tahun 2024

Dewanggaumroh.com - Melalui Kepresidenan Umum Urusan Masjidil Haram dan masjid Nabawi menyebutkan bahwa Pemerintah Arab Saudi telah menyalurkan ribuan ton air zam-zam ke Masjid Nabawi.


Lebih dari lebih dari 58.000 ton air zam-zam telah disalurkan kepada jamaah di Masjid Nabawi Madinah sepanjang tahun 2024 ini.


Melansir dari gulfnews, pasokan air zam-zam tersebut secara berkala diangkut oleh truk tangki sebanyak 3.348 ke Masjid Nabawi yang tentunya sudah diperlengkapi secara khusus untuk mencegah kemurnian air zam-zam terkontaminasi dengan hal-hal lain. 


Jumlah pasokan air zam-zam yang disalurkan untuk jamaah ke Masjid Nabawi dilakukan oleh otoritas Arab Saudi untuk meningkatkan layanan bagi para jamaah di masjid yang menjadi salah satu masjid suci bagi umat islam. 


Sejak awal tahun 2024 lebih dari 208 juta cangkir air zam-zam telah didistribusikan dan juga lebih dari 23.000 sampel telah diuji untuk memastikan air zam-zam tersebut telah mencapai standar keamanan dan kualitas yang ketat. 


Hal ini disebutkan oleh oleh Presidensi Masjidil Haram dan Masjid Nabawi. Itulah mengapa banyak ribuan ton air zam-zam disalurkan ke Masjid Nabawi.


Umat muslim selalu meyakini bahwa air zam-zam adalah air dengan segudang manfaat yang banyak mendatangkan keberkahan.


hal ini yang mendasari banyak jamaah ketika menjalankan ibadah haji maupun umroh berbondong-bondong memburu air zam-zam untuk dibawa pulang ke negara asal.


Air zam-zam yang memiliki banyak manfaat diyakini bisa menyembuhkan berbagai penyakit sebagaimana hadits yang telah diriwayatkan Ibnu Abbas RA.

Rasulullah SAW bersabda, “Sebaik-baiknya air di muka bumi adalah air zam-zam. Air zam-zam merupakan makanan yang mengenyangkan dan penawar bagi penyakit.” (HR dari Ibnu Abbas).


Awal mula munculnya air zam-zam didasarkan pada kisah Nabi Ibrahim yang menerima mandat dari Allah SWT untuk mengasingkan istrinya Siti Hajar dan anaknya Ismail kecil.

Di tengah perjalanannya menuju Ka’bah, cuaca yang begitu panas, dengan matahari yang terik serta padang pasir tandus, Siti Hajar dan Ismail kehausan dan kelaparan yang membuat Ismail tak henti-hentinya menangis. 


Bekal dari nabi Ibrahim berupa biji kurma dan air juga telah habis untuk bertahan hidup di tengah teriknya padang pasir. 


Melihat sang bayi, yaitu Nabi Ismail kecil yang tak berhenti menangis karena kehausan dan kelaparan, hal ini membuat Siti Hajar berusaha mencari air dengan berlari dari Bukit Safa ke Bukit Marwah secara terus menerus. 


Siti Hajar pun berlari sebanyak tujuh kali, dan inilah yang kemudian menjadi rukun haji saat ini yaitu sai.


Begitu besar kuasa Allah SWT, setelah itu kaki kecil Nabi Ismail menghentak tanah dan muncullah mata air yang menyegarkan untuk mereka. 


Air mata yang tidak pernah kering sampai sekarang yang dikenal dengan air zam-zam, air penuh berkah obat dari segala penyakit.


Dalam Bahasa Arab, air zam-zam memiliki makna melimpah atau banyak, maka bukan hal yang aneh jika air zam-zam sampai saat ini terus melimpah ruah tak pernah habis ataupun kering.


Bagi para jamaah yang sedang menunaikan ibadah haji maupun umroh ketika meminum air zam-zam disunnahkan untuk membaca doa, sebagaimana hadits yang diriwayatkan oleh Ibnu majah dan Ahmad dari jabir RA.


مَاءُ زَمْزَمَ لِمَا شُرِبَ لَهُ


Artinya: "Air zamzam sesuai dengan apa yang diniatkan peminumnya." (HR Ibnu Majah)



Foto : pinterest.com/riopramahdana
Sumber berita : Himpuh

Pengunjung Raudhah Masjid Nabawi Meningkat Pesat, Tembus Hingga Puluhan Juta Sepanjang Tahun 2024
Pengunjung Raudhah Masjid Nabawi Meningkat Pesat, Tembus Hingga Puluhan Juta Sepanjang Tahun 2024

Dewanggaumroh.com - Sepanjang tahun 2024, Raudhah Masjid Nabawi mengalami peningkatan pesat terka...


4 PERBEDAAN BIAYA HAJI DAN UMRAH, INI RINCIAN DETAILNYA!
4 PERBEDAAN BIAYA HAJI DAN UMRAH, INI RINCIAN DETAILNYA!

Menunaikan ibadah haji dan umroh merupakan impian setiap umat Islam. Akan tetapi ada perbedaan bu...


HAJI ATAU UMRAH PAKAI UANG HARAM, INI HUKUMNYA DALAM ISLAM!
HAJI ATAU UMRAH PAKAI UANG HARAM, INI HUKUMNYA DALAM ISLAM!

Menunaikan haji atau umrah adalah sebuah ibadah yang diinginkan semua umat muslim. A...


BEDA DENGAN RUKUN HAJI, INI RUKUN UMRAH YANG BISA DISIMAK SUPAYA NGGA SALAH!
BEDA DENGAN RUKUN HAJI, INI RUKUN UMRAH YANG BISA DISIMAK SUPAYA NGGA SALAH!

Haji dan Umrah adalah ibadah yang mengharuskan umat islam terbang jauh ke Arab saudi.  Akan...


ARAB SAUDI MEMBERIKAN TIPS MEMILIH WAKTU YANG TEPAT UNTUK IBADAH UMRAH
ARAB SAUDI MEMBERIKAN TIPS MEMILIH WAKTU YANG TEPAT UNTUK IBADAH UMRAH

Bisa menjadi salah satu tamu Allah yang dipanggil untuk melaksanakan ibadah umrah adalah impian s...


Mengenal 5 Pintu Masuk Utama di Masjidil Haram, Panduan Bagi Jamaah Haji dan Umroh
Mengenal 5 Pintu Masuk Utama di Masjidil Haram, Panduan Bagi Jamaah Haji dan Umroh

Dewanggaumroh.com - Bagi jamaah haji maupun umroh pastinya akan melaksanakan serangkaian ibadah d...


Dear Jamaah! Pemerintah Arab Saudi Membedakan Waktu Masuk Hijr Ismail Antara Wanita dan Laki-Laki, Ini Perbedaan Jamnya
Dear Jamaah! Pemerintah Arab Saudi Membedakan Waktu Masuk Hijr Ismail Antara Wanita dan Laki-Laki, Ini Perbedaan Jamnya

Dewanggaumroh.com - Pemerintah Arab Saudi menerapkan peraturan baru terkait dipisahnya jamaah wan...


Aturan Baru! Arab Saudi Larang Penggunaan Transmitter di Masjidil Haram
Aturan Baru! Arab Saudi Larang Penggunaan Transmitter di Masjidil Haram

Dewanggaumroh.com - Arab saudi melalui Otoritas Masjidil Haram memberlakukan peraturan terbaru te...


Arab Saudi Terbitkan Aturan Standar Kesehatan Baru Bagi Jamaah Umroh, Wajib Tiga Vaksin!
Arab Saudi Terbitkan Aturan Standar Kesehatan Baru Bagi Jamaah Umroh, Wajib Tiga Vaksin!

Dewanggaumroh.com - Arab Saudi melalui kementerian kesehatan menerbitkan aturan standar serta rek...


Kabar Terkini! Masjidil Haram Sediakan Layanan Terbaru Untuk Jamaah Lansia dan Disabilitas
Kabar Terkini! Masjidil Haram Sediakan Layanan Terbaru Untuk Jamaah Lansia dan Disabilitas

Dewanggaumroh.com - Memasuki padatnya jamaah umroh di musim hujan pada tahun 1446 H. Arab Saudi m...


ARAB SAUDI IMBAU JEMAAH UMRAH JAGA JARAK KETIKA BERIBADAH DI MASJIDIL HARAM MAKKAH
ARAB SAUDI IMBAU JEMAAH UMRAH JAGA JARAK KETIKA BERIBADAH DI MASJIDIL HARAM MAKKAH

Makkah - Arab Saudi baru-baru ini mengeluarkan peraturan baru terkait pelaksanaan ibadah umrah....


Arab Saudi Terbitkan Aturan Standar Kesehatan Baru Bagi Jamaah Umroh, Wajib Tiga Vaksin!
Arab Saudi Terbitkan Aturan Standar Kesehatan Baru Bagi Jamaah Umroh, Wajib Tiga Vaksin!

Dewanggaumroh.com - Arab Saudi melalui kementerian kesehatan menerbitkan aturan standar serta rek...


Pecah Rekor!  Lebih Dari 19 Juta Jamaah Mengunjungi Masjid Quba Sepanjang Tahun 2024
Pecah Rekor! Lebih Dari 19 Juta Jamaah Mengunjungi Masjid Quba Sepanjang Tahun 2024

Dewanggaumroh.com - Masjid yang pertama dibangun oleh Nabi Muhammad SAW, Masjid Quba mencatat rek...


Pengunjung Raudhah Masjid Nabawi Meningkat Pesat, Tembus Hingga Puluhan Juta Sepanjang Tahun 2024
Pengunjung Raudhah Masjid Nabawi Meningkat Pesat, Tembus Hingga Puluhan Juta Sepanjang Tahun 2024

Dewanggaumroh.com - Sepanjang tahun 2024, Raudhah Masjid Nabawi mengalami peningkatan pesat terka...


Arab Saudi Gunakan Teknologi AI Untuk Pantau Kerumunan Umroh Ramadhan di Masjidil Haram
Arab Saudi Gunakan Teknologi AI Untuk Pantau Kerumunan Umroh Ramadhan di Masjidil Haram

Dewanggaumroh.com - Padatnya jumlah jamaah umroh selama bulan Ramadhan di  Masjidil haram me...


Arab Saudi Hadirkan Layanan Kursi Roda Gratis Untuk Jemaah Haji dan Umrah di Masjidil Haram, Ini Cara Mendapatkanya!
Arab Saudi Hadirkan Layanan Kursi Roda Gratis Untuk Jemaah Haji dan Umrah di Masjidil Haram, Ini Cara Mendapatkanya!

Dewanggaumroh.com - Pemerintah Arab Saudi menghadirkan berbagai macam layanan yang bisa memberika...


Arab Saudi Bagaikan Lebih dari 4,9 Juta Makanan Buka Puasa pada Minggu Pertama Ramadhan di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi
Arab Saudi Bagaikan Lebih dari 4,9 Juta Makanan Buka Puasa pada Minggu Pertama Ramadhan di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi

Dewanggaumroh.com - Di bulan Ramadhan 1446 H, Arab Saudi mencatatkan rekor fantastis di mana jama...


Pengunjung Masjid Nabawi Membludak Tembus Lebih Dari 5 Juta, Di Pekan Terakhir Tahun 2024
Pengunjung Masjid Nabawi Membludak Tembus Lebih Dari 5 Juta, Di Pekan Terakhir Tahun 2024

Dewangganews.com - Menurut data Otoritas Umum untuk Perawatan Masjid Nabawi, Jumlah pengunjung ya...


Keistimewaan Umroh Di Bulan Ramadhan
Keistimewaan Umroh Di Bulan Ramadhan

Dewanggaumroh.com - Bulan ramadhan merupakan bulan yang suci dengan segala nikmat dan karunia yan...


Hampir 10 Juta Jamaah Padati Masjid Nabawi di 10 Hari Pertama Ramadhan
Hampir 10 Juta Jamaah Padati Masjid Nabawi di 10 Hari Pertama Ramadhan

Dewanggaumroh.com - Ramadhan 1446 H, Jamaah umroh mencapai rekor fantastis dengan 500.000 sehari...