Haji

haji plus dewangga

Kepulangan Jamaah Haji Khusus Dewangga 2023

Haji adalah salah satu dari lima rukun Islam dan merupakan ibadah yang diwajibkan bagi setiap Muslim yang mampu secara finansial dan fisik untuk melaksanakannya. Haji dilaksanakan di Kota Mekah, Arab Saudi, setiap tahun pada bulan Dzulhijjah, bulan terakhir dalam kalender Islam. Selama pelaksanaan haji, jutaan jamaah Muslim dari seluruh dunia berkumpul di Mekah untuk melakukan …

Kepulangan Jamaah Haji Khusus Dewangga 2023 Read More »

Kasus Gagal Berangkat Umrah Terjadi Lagi, Kemenag Ingatkan Jangan Tergiur Harga Murah

Umroh Semarang – Kasus gagal berangkat umrah kembali terjadi di penghujung bulan Januari 2023. Kali ini, sekitar 149 orang menjadi korbannya. Jemaah-jemaah asal Purwakarta, Subang dan Bandung itu terpaksa harus menerima kenyataan gagal ke Tanah Suci karena ditipu oleh travel tak berizin, alias bodong bernama Duta Kreasi Global Indonesia. Para jemaah telah melunasi biaya umrah …

Kasus Gagal Berangkat Umrah Terjadi Lagi, Kemenag Ingatkan Jangan Tergiur Harga Murah Read More »

Tertipu Travel Bodong, 140 Jemaah Asal Jawa Barat Gagal Terbang ke Tanah Suci

Umroh Semarang – Sebanyak 140 calon jemaah umrah asal Bandung Jawa Barat terpaksa harus menerima kenyataan gagal berangkat ke Tanah Suci. Travel tempat mereka mendaftar yakni PT Duta Kreasi Global Indonesia ternyata merupakan perusahaan tak berizin alias bodong. Bukan cuma itu, uang yang mereka setorkan untuk berangkat umrah pun lenyap. “Tadi Subuh saya langsung meluncur …

Tertipu Travel Bodong, 140 Jemaah Asal Jawa Barat Gagal Terbang ke Tanah Suci Read More »

Layanan Bus Antar Jemput Gratis Rute Jeddah-Makkah Mulai Diuji Coba

Umroh Semarang – Program layanan bus antar jemput jemaah secara gratis dari Jeddah menuju Makkah sudah mulai diuji coba. Uji coba layanan bus gratis itu tersedia dari Terminal 1 Bandara Internasional King Abdulaziz (KAIA), Jeddah hingga King Abdulaziz Endowment yang berada di dekat Masjidil Haram di Makkah. Dilansir dari Saudi Gazzete, Kamis (26/1/2023), layanan ini …

Layanan Bus Antar Jemput Gratis Rute Jeddah-Makkah Mulai Diuji Coba Read More »

Arab Saudi Izinkan Warganya Sewakan Rumah untuk Jemaah Haji

Umroh Semarang – Pemerintah Arab Saudi telah mengizinkan warganya menyewakan unit perumahan yang dimiliki kepada jemaah haji musim ini. Komite Perumahan Kota Makkah mengimbau para pemilik yang ingin menyewakan rumahnya untuk segera menyelesaikan prosedur penerbitan izin sewa menjelang musim haji tiba. Otoritas perumahan, nantinya akan memeriksa kelayakan unit perumahan untuk memverifikasi apakah memenuhi syarat dan …

Arab Saudi Izinkan Warganya Sewakan Rumah untuk Jemaah Haji Read More »

Kok BPIH Naik Saat Saudi Turunkan Paket Layanan Haji? Begini Penjelasan Kemenag

Umroh Semarang – Usulan Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) 2023 yang disampaikan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas kepada Komisi VIII DPR RI kini masih menjadi perbincangan hangat di tengah masyarakat. Sebagian pihak mempertanyakan usulan Kementerian Agama (Kemenag) yang menaikkan besaran BPIH 2023 sebesar Rp514.888 dibanding tahun 2022, menjadi Rp98.893.909, padahal Kerajaan Arab Saudi sendiri …

Kok BPIH Naik Saat Saudi Turunkan Paket Layanan Haji? Begini Penjelasan Kemenag Read More »

Kemenag Paparkan Jadwal dan Rencana Perjalanan Haji 2023

Umroh Semarang – Kementerian Agama (Kemenag) telah menyusun usulan rencana perjalanan haji tahun 1444 H/2023 M. Usulan rencana perjalanan haji ini disampaikan langsung oleh Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas kepada Komisi VIII DPR RI dalam Rapat Kerja yang diselenggarakan Kamis (19/1/2023). Berikut ini usulan dan rencana perjalanan haji 2023: 23 Mei 2023 – Jemaah …

Kemenag Paparkan Jadwal dan Rencana Perjalanan Haji 2023 Read More »

Usai Pegunungan Menghijau, Kini Muncul Danau Dadakan di Gurun Arab Saudi

Umroh Semarang – Sebuah lembah di terpanjang di Jazirah Arab, Wadi al-Rummah yang merupakan area tandus dilaporkan menjadi danau dadakan usai hujan lebat terus mengguyur Arab Saudi beberapa pekan terakhir. Dilansir dari Al Arabia News pada Rabu (16/1/2023), ratusan orang mengunjungi lokasi untuk menyaksikan lembah yang tiba-tiba berubah menjadi danau itu. Dari beberapa video yang …

Usai Pegunungan Menghijau, Kini Muncul Danau Dadakan di Gurun Arab Saudi Read More »

225 Perempuan Arab Saudi Resmi Diangkat Sebagai Pasukan Pengamanan Haji dan Umrah

Umroh Semarang – Sebanyak 225 perempuan Arab Saudi resmi diangkat sebagai pasukan khusus pengamanan haji dan umrah. Upacara pengangkatan itu dihadiri secara langsung oleh Direktur Keamanan Publik Letnan Jenderal Muhammad Al-Bassami di bawah naungan Menteri Dalam Negeri Saudi, Pangeran Abdulaziz bin Saud bin Naif. Dilansir dari Saudi Gazzete pada Senin (16/1/2023), Para perempuan yang diangkat …

225 Perempuan Arab Saudi Resmi Diangkat Sebagai Pasukan Pengamanan Haji dan Umrah Read More »

Arab Saudi Izinkan Perempuan Berangkat Haji Tanpa Mahram

Umroh Semarang – Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi mengizinkan perempuan menunaikan ibadah haji tanpa mahram. Aturan tersebut mulai berlaku pada penyelenggaraan haji tahun 2023 M/1444 H, seperti dilansir dari Haramainsharifain.com, pada Senin (16/1/2022). Persyaratan mahram sebagai pendamping haji telah diubah menjadi syarat opsional bagi jamaah perempuan yang ingin menunaikan ibadah haji. Namun, untuk jamaah …

Arab Saudi Izinkan Perempuan Berangkat Haji Tanpa Mahram Read More »

Scroll to Top