Pecah Rekor! Lebih Dari 19 Juta Jamaah Mengunjungi Masjid Quba Sepanjang Tahun 2024

Pecah Rekor!  Lebih Dari 19 Juta Jamaah Mengunjungi Masjid Quba Sepanjang Tahun 2024

Dewanggaumroh.com - Masjid yang pertama dibangun oleh Nabi Muhammad SAW, Masjid Quba mencatat rekor dengan kunjungan jamaah mencapai angka 19 juta sepanjang tahun 2024.


Menurut Otoritas Pembangunan Madinah, jumlah pengunjung Masjid Quba yang tembus hingga 19 juta jamaah sepanjang tahun 2024 membuktikan bahwa Masjid Quba merupakan masjid prioritas yang jadi list wajib jamaah saat berkunjung ke Kota Madinah.


The Islamic Information melaporkan bahwa jumlah kunjungan jamaah ke Masjid Quba yang tembus hingga 19 juta sepanjang tahun 2024 berhasil memecahkan rekor dan menandai pentingnya masjid Quba sebagai masjid yang pertama kali didirikan. 


Dengan jumlah pengunjung yang mencapai jutaan, Masjid Quba menawarkan berbagai pelayanan agar bisa menambah pengalaman yang menarik bagi jamaah.  


Ada halaman lanskap seluas 14.000 meter persegi yang dapat diakses. Selain itu, enam kendaraan khusus yang menyediakan transportasi 24 jam dihadirkan untuk warga lanjut usia dan penyandang disabilitas dengan memastikan akses inklusif.


Perbaikan yang dilakukan dengan meningkatkan layanan Masjid Quba mencerminkan komitmen terhadap kenyamanan dalam beribadah untuk jamaah.


Karpet baru telah dipasang sepanjang hampir 800 meter persegi. Kapasitas penyimpanan air zam-zam di Masjid Quba mampu menampung hingga 98.000 liter. 


Masjid Quba juga tak tanggung-tanggung dalam meningkatkan pelayanan dengan tambahan 1.500 unit pencahayaan untuk mencerahkan ruangan. 


Masjid yang dibangun oleh Nabi Muhammad SAW dan para sahabat nabi pada 8 Rabiul Awal 622 Masehi ini terletak di pinggiran Kota Madinah atau sekitar empat kilo meter dari Masjid Nabawi, Arab Saudi.


Menjadi tempat istimewa dalam sejarah islam karena pembangunan masjid pertama ini menjadi simbol spiritual umat muslim.


Beberapa catatan menyebutkan bahwa Masjid Quba adalah nama sebuah sumur yang kemudian menjadi nama perkampungan Bani Amru bin Auf. Kemudian ketika Nabi Muhammad hijrah ke pemukiman ini barulah dinamakan Masjid Quba.

Nabi Muhammad meletakkan batu pondasi masjid yang awalnya merupakan struktur sederhana dari batu tanah liat yang belum dipanggang. 


Berjalannya waktu, Masjid Quba semakin diperluas dan direnovasi yang hingga sekarang mampu menampung sekitar 66.000 jamaah. Jumlah tersebut sepuluh kali lipat dari kapasitas masjid Quba yang menempati area luas 50.000 meter persegi. 


Sumber Berita : aboutislam.net
Foto : Doc Dewangga

Pengunjung Raudhah Masjid Nabawi Meningkat Pesat, Tembus Hingga Puluhan Juta Sepanjang Tahun 2024
Pengunjung Raudhah Masjid Nabawi Meningkat Pesat, Tembus Hingga Puluhan Juta Sepanjang Tahun 2024

Dewanggaumroh.com - Sepanjang tahun 2024, Raudhah Masjid Nabawi mengalami peningkatan pesat terka...


4 PERBEDAAN BIAYA HAJI DAN UMRAH, INI RINCIAN DETAILNYA!
4 PERBEDAAN BIAYA HAJI DAN UMRAH, INI RINCIAN DETAILNYA!

Menunaikan ibadah haji dan umroh merupakan impian setiap umat Islam. Akan tetapi ada perbedaan bu...


HAJI ATAU UMRAH PAKAI UANG HARAM, INI HUKUMNYA DALAM ISLAM!
HAJI ATAU UMRAH PAKAI UANG HARAM, INI HUKUMNYA DALAM ISLAM!

Menunaikan haji atau umrah adalah sebuah ibadah yang diinginkan semua umat muslim. A...


BEDA DENGAN RUKUN HAJI, INI RUKUN UMRAH YANG BISA DISIMAK SUPAYA NGGA SALAH!
BEDA DENGAN RUKUN HAJI, INI RUKUN UMRAH YANG BISA DISIMAK SUPAYA NGGA SALAH!

Haji dan Umrah adalah ibadah yang mengharuskan umat islam terbang jauh ke Arab saudi.  Akan...


ARAB SAUDI MEMBERIKAN TIPS MEMILIH WAKTU YANG TEPAT UNTUK IBADAH UMRAH
ARAB SAUDI MEMBERIKAN TIPS MEMILIH WAKTU YANG TEPAT UNTUK IBADAH UMRAH

Bisa menjadi salah satu tamu Allah yang dipanggil untuk melaksanakan ibadah umrah adalah impian s...


Mengenal 5 Pintu Masuk Utama di Masjidil Haram, Panduan Bagi Jamaah Haji dan Umroh
Mengenal 5 Pintu Masuk Utama di Masjidil Haram, Panduan Bagi Jamaah Haji dan Umroh

Dewanggaumroh.com - Bagi jamaah haji maupun umroh pastinya akan melaksanakan serangkaian ibadah d...


Dear Jamaah! Pemerintah Arab Saudi Membedakan Waktu Masuk Hijr Ismail Antara Wanita dan Laki-Laki, Ini Perbedaan Jamnya
Dear Jamaah! Pemerintah Arab Saudi Membedakan Waktu Masuk Hijr Ismail Antara Wanita dan Laki-Laki, Ini Perbedaan Jamnya

Dewanggaumroh.com - Pemerintah Arab Saudi menerapkan peraturan baru terkait dipisahnya jamaah wan...


Aturan Baru! Arab Saudi Larang Penggunaan Transmitter di Masjidil Haram
Aturan Baru! Arab Saudi Larang Penggunaan Transmitter di Masjidil Haram

Dewanggaumroh.com - Arab saudi melalui Otoritas Masjidil Haram memberlakukan peraturan terbaru te...


Arab Saudi Terbitkan Aturan Standar Kesehatan Baru Bagi Jamaah Umroh, Wajib Tiga Vaksin!
Arab Saudi Terbitkan Aturan Standar Kesehatan Baru Bagi Jamaah Umroh, Wajib Tiga Vaksin!

Dewanggaumroh.com - Arab Saudi melalui kementerian kesehatan menerbitkan aturan standar serta rek...


Kabar Terkini! Masjidil Haram Sediakan Layanan Terbaru Untuk Jamaah Lansia dan Disabilitas
Kabar Terkini! Masjidil Haram Sediakan Layanan Terbaru Untuk Jamaah Lansia dan Disabilitas

Dewanggaumroh.com - Memasuki padatnya jamaah umroh di musim hujan pada tahun 1446 H. Arab Saudi m...


Arab Saudi Berikan Beberapa Tips Umroh di Musim Hujan, Demi Keamanan Jamaah Diminta Perhatikan Hal Ini!
Arab Saudi Berikan Beberapa Tips Umroh di Musim Hujan, Demi Keamanan Jamaah Diminta Perhatikan Hal Ini!

Dewanggaumroh.com - Memasuki musim hujan, jamaah yang akan melaksanakan umroh perlu memperhatikan...


Perhatian! Arab Saudi Larang Umroh Lebih Dari Sekali Selama Ramadhan
Perhatian! Arab Saudi Larang Umroh Lebih Dari Sekali Selama Ramadhan

Dewanggaumroh.com - Pemerintah Arab Saudi mengeluarkan aturan terkait adanya larangan untuk jamaa...


APA ITU UMRAH? INI PENJELASAN LENGKAPNYA!
APA ITU UMRAH? INI PENJELASAN LENGKAPNYA!

Umat islam yang melakukan ibadah umrah ke tanah suci Makkah dan madinah bisa melakukan kunjungan...


BEDA DENGAN RUKUN HAJI, INI RUKUN UMRAH YANG BISA DISIMAK SUPAYA NGGA SALAH!
BEDA DENGAN RUKUN HAJI, INI RUKUN UMRAH YANG BISA DISIMAK SUPAYA NGGA SALAH!

Haji dan Umrah adalah ibadah yang mengharuskan umat islam terbang jauh ke Arab saudi.  Akan...


Pengunjung Raudhah Masjid Nabawi Meningkat Pesat, Tembus Hingga Puluhan Juta Sepanjang Tahun 2024
Pengunjung Raudhah Masjid Nabawi Meningkat Pesat, Tembus Hingga Puluhan Juta Sepanjang Tahun 2024

Dewanggaumroh.com - Sepanjang tahun 2024, Raudhah Masjid Nabawi mengalami peningkatan pesat terka...


Keistimewaan Umroh Di Bulan Ramadhan
Keistimewaan Umroh Di Bulan Ramadhan

Dewanggaumroh.com - Bulan ramadhan merupakan bulan yang suci dengan segala nikmat dan karunia yan...


Pengunjung Raudhah Masjid Nabawi Mengalami Kenaikan Pesat, Pemerintah Arab Saudi Terapkan Izin Masuk Menggunakan Aplikasi
Pengunjung Raudhah Masjid Nabawi Mengalami Kenaikan Pesat, Pemerintah Arab Saudi Terapkan Izin Masuk Menggunakan Aplikasi

Dewanggaumroh.com - Sepanjang tahun 2024 pengunjung Raudhah Masjid Nabawi mengalami kenaikan pesa...


Arab Saudi Hadirkan Fasilitas Baru, Tawaf di Atap Masjidil Haram Bisa Naik Mobil Golf
Arab Saudi Hadirkan Fasilitas Baru, Tawaf di Atap Masjidil Haram Bisa Naik Mobil Golf

Dewanggaumroh.com - Demi kenyamanan para jamaah haji dan umroh. Arab Saudi memberikan fasilitas-f...


TIPS MENJALANKAN IBADAH UMROH DI BULAN RAMADHAN
TIPS MENJALANKAN IBADAH UMROH DI BULAN RAMADHAN

Dewanggaumroh.com - Umroh merupakan salah satu ibadah yang sangat ismitime, terlebih ketika menja...


HAJI ATAU UMRAH PAKAI UANG HARAM, INI HUKUMNYA DALAM ISLAM!
HAJI ATAU UMRAH PAKAI UANG HARAM, INI HUKUMNYA DALAM ISLAM!

Menunaikan haji atau umrah adalah sebuah ibadah yang diinginkan semua umat muslim. A...